Tausiyah Singkat: Tips Mencari Pasangan dan Jodoh, "Gen Bukan Segalanya" - Ustadz Abdullah Zaen, M.A Rasulullah shallallaahu 'alaihi wa sallam bersabda: "Seorang wanita dinikahi karena empat hal; karena hartanya, keturunannya, kecantikannya, dan agamanya. Maka hendaklah kamu pilih wanita yang taat agamanya (ke-Islamannya), niscaya kamu akan beruntung." [2] Anda mencari pendamping hidup, mencari jodoh, ingin doa mencari jodoh, mencari cinta, mencari pasangan, mencari belahan jiwa. TUJUAN PERNIKAHAN DALAM ISLAM 1. Untuk Memenuhi Tuntutan Naluri Manusia yang Asasi 2. Untuk Membentengi Akhlaq yang Luhur dan untuk Menundukkan Pandangan. 3. Untuk Menegakkan Rumah Tangga Yang Islami Memilih Calon Isteri Yang Shalihah Seorang laki-laki yang hendak menikah harus memilih wanita yang shalihah, demikian pula wanita harus memilih laki-laki yang shalih. Menurut Al-Qur-an, wanita yang shalihah adalah: "...Maka perempuan-perempuan yang shalihah adalah mereka yang taat (kepada Allah) dan menjaga diri ketika (suaminya) tidak ada, karena Allah telah menjaga (me-reka)..." [An-Nisaa' : 34] Nabi shallallaahu 'alaihi wa sallam bersabda: "Dunia adalah perhiasan, dan sebaik-baik perhiasan dunia adalah wanita yang shalihah." [4] Dalam hadits yang lain, Rasulullah shallallaahu 'alaihi wa sallam bersabda: "Sebaik-baik wanita adalah yang menyenangkan suami apabila ia melihatnya, mentaati apabila suami menyuruhnya, dan tidak menyelisihi atas diri dan hartanya dengan apa yang tidak disukai suaminya." [5] Video yufid.tv (Klik link untuk melihat koleksi video lainnya) Kunjungi juga situs Islami lainnya: * www.CaraSholat.com * www.KonsultasiSyariah.com * www.Kajian.net * www.KhotbahJumat.com * www.KisahMuslim.com * www.PengusahaMuslim.com * www.Yufid.TV * www.Yufidia.com * www.Yufid.org (Official Web) * www.Syaria.com (ENGLISH) * www.Whatisquran.com (ENGLISH) *** Kumpulan video ceramah agama islam pengajian islam tanya jawab konsultasi islam tausiyah motivasi islami yufid.tv