Pantai Parangtritis Yogyakarta Video Udara | DJI Phantom 3 Professional | Aleron Jogja

submitted by pesonanusantara on 05/06/16 1

Pantai Parangtritis Yogyakarta Video Udara | DJI Phantom 3 Professional | Aleron Jogja Barangkali dari sekian banyak pantai di Jogja, pantai Parangtritis adalah pantai yang paling banyak dikenal masyarakat. Sepertinya hal ini karena unsur mistis pantai ini yang dikaitkan dengan eksistensi Kraton Yogyakarta. Meskipun demikian pantai ini tetap menjadi salah satu tujuan utama di Jogja karena letaknya yang sangat dekat dengan kota yaitu sekitar 24 kilometer. Pemandangan tersaji dengan cukup indah di pantai ini, yaitu berupa tebing karang, gumuk pasir, dan ombak yang besar. Di pantai ini pengunjung dilarang untuk mandi di pantai karena memang cukup berbahaya. Setiap pengunjung sebaiknya mengikuti anjuran ini terlebih pengunjung yang tidak memiliki kemampuan berenang. Meskipun mengandung bahaya, tetapi beberapa orang memanfaatkan ombak besar ini untuk berolah raga selancar. Akan tetapi harus diingat bahwa para peselancar adalah para perenang yang mahir. Pengunjung yang menyukai adventure dapat menikmati suasana pantai dengan menyewa ATV ataupun berkuda. Jika Anda berkunjung bersama keluarga kecil Anda, maka menyewa kereta kuda untuk sekedar mondar-mandir di pantai ini dapat menjadi pilihan. Selamat menikmati suasana pantai Parangtritis dari udara. Please Like Share and Subscribe. | Pantai Parangtritis | Wisata Jogja | Wisata Pantai Jogja |

Leave a comment

Be the first to comment

Collections with this video
Email
Message
×
Embed video on a website or blog
Width
px
Height
px
×
Join Huzzaz
Start collecting all your favorite videos
×
Log in
Join Huzzaz

facebook login
×
Retrieve username and password
Name
Enter your email address to retrieve your username and password
(Check your spam folder if you don't find it in your inbox)

×